Krisis Beras Di Negara Agraris

Krisis Beras Di Negara Agraris

Turn Off Light
Auto Next
More

Descriptions:

Krisis Beras Di Negara Agraris

Sebagai negara agraris, Indonesia dikenal dengan sawah yang membentang dan tanah yang subur, nyatanya kelangkaan dan lonjakan harga beras terus jadi masalah berulang. Belum lagi permasalahan masa panen yang tak tentu. Mengapa hal ini terjadi? Sampai kapan krisis beras terus menghantui negri ini? Untuk lebih jelasnya kita akan berbincang dalam Podcast Sudut Dengar Parlemen, bersama narasumber dari Komisi IV DPR RI, Fraksi Partai Keadilan Sejahtera, Daerah Pemilihan Nusa Tenggara Barat I, yaitu Bapak Johan Rosihan. Selamat menyaksikan…