Descriptions:
PT. BUMI Suksesindo Banyuwangi mendapat apresiasi dari Komisi VII DPR RI atas capaian tata kelola kawasan Pertambangan Emas. Capaian itu bermanfaat untuk peningkatan perekonomian masyarakat di wilayah Banyuwangi Jawa Timur.
Narasumber :
Bambang DH/Anggota Komisi VII DPR RI/ F. PDIP/ Jatim I
Adi Ardiansyah Sjoekri / Presiden Direktur PT. BumI Suksesindo